Harga Tiket bus Arya Prima – Bus Arya Prima merupakan pemain AKAP jalur Sumatera. Bus yang dioperasikan juga terlihat mewah dan juga terawat. Mengingat perjalanan jauh lintas Pulau tentunya butuh armada yang benar-benar prima. Dari segi fasilitas terbilang lengkap dikelasnya mulai dari toilet hingga Smooking room. Dan tidak lupa pula Stop kontak untuk mengisi daya ponsel anda dan juga AC, karena terbilang perjalan yang cukup jauh.
BACA JUGA : HARGA TIKET DAN AGEN BUS SARI HARUM PALEMBANG BANDUNG
Fasilitas dan Harga tiket bus Arya Prima
Daftar isi
Kelas pelayanan yang ditawarkan sendiri ada 2 yaitu kelas AC Ekonomi dan AC Bisnis hinga VIP. Sedangkan untuk mesin mengunakan mesin dari hino dan mercy seperti 1521 yang paham betul kondisi medan jalanan Sumatera. Walau perjalan sempat tetunda lumayan lama karena mewabahnya virus corona. Namum kini bus Arya Prima sudah beroperasi normal tentunya dengan prokes sesuai arahan dari dinas perhubungan dan pemerintah.
Sehingga bus masih tetap menjadi primadona masyarakat yang membutuhkan jasa transportasi darat dengan tiket terjangkau. Antusiasme masyarakat dengan hadirnya kembali bus Arya Prima ini juga cukup bagus. Alternatif untuk para perantauan yang ingin balik atau mudik ketika takut naik pesawat.
Rute bus Arya Prima Palembang Jakarta Bandung
saat ini PO Arya Prima melayani bereapa keberangkatan dari Palembang dengan tujuan beberapa wilayah di Jabotabek dan Bandung PP
Palembang – Lampung – Merak – Balaraja – Bitung – Cikokol – Poris -Kalideres – Kampung Rambutan- Bekasi – Pulokebang – Cikarang – Bogor – Bandung – PP.
Harga tiket bus Arya Prima bulan ini September 2024
Berangkat dari Jakarta di terminal Pulo Gebang arah Palembang di kelas VIP dikenai tarif Rp 300.000 – Rp 350.000 untuk tiket penyebarangan sudah termasuk dalam pembelian tiket bus. Sedangkan untuk jadwal keberangkatan dari terminal Kampung Rambutan ada di jam 13:30 siang dan keberangatan dari Kalideres Jam 3 sore. Dan untuk tiket hari ini bisa anda cek juga di aplikasi Traveloka karena untuk pemesanan tiket bus sudah bisa dilakukan secara online di aplikasi tersebut.
BACA JUGA : HARGA TIKET DAN LOKET BUS GAMARANG JAYA JAKARTA LAMPUNG PADANG
Nomor Telepon Loket Agen bus Arya Prima
Agen Arya Prima sendiri tersebar mulai ada di Jakarta, Tangerang hingga Palembang. Anda bisa telp atau datang sesuai alamat yang sudah tertera. Untuk pemesanan kursi hot seat bisa melalui telp, jadi datang ke terminal tinggal bayar saja.
Loket Agen Bus Arya Prima Nomor Telepon Agen Bus Arya Prima Agen Bus Arya Prima Tangerang (021)55740258 Agen Bus Arya Prima Kampung Rambutan 085286382627 Agen Bus Arya Prima Terminal Poris 081282185265 Agen Bus Arya Prima Ilir Barat I 08127834570 Agen Bus Arya Prima Ilir Timur I 085368000307 Agen Bus Arya Prima Bandung (022)6042553 Agen Bus Arya Prima Bitung 085210282427 Agen Bus Arya Prima Baturaja 081367281400 Agen Bus Arya Prima Gunung putri 081213867504 Agen Bus Arya Prima Prabumulih Agen Bus Arya Prima Kalideres Agen Bus Arya Prima Palembang Agen Bus Arya Prima Lampung Agen Bus Arya Prima Bruraja
Silakan menghubungi Nomor telepon agen bus arya prima diatas untuk pemesanan nomor kursi yang anda ingingkan. Pemesanan bisa dilakukan jauh hari supaya masih kebagian nomor kursi yang diingingkan. Untuk harganya tidak ada perbedaan di kursi belakang dengan kursi yang depan/ hot seat.
Tags : harga tiket bus arya prima palembang jakarta, agen bus arya prima prabumulih, agen bus arya prima baturaja, bus jakarta palembang, agen tiket bus arya prima, agen arya prima kalideres
2 komentar